Project Pop I Still Know What You Did When You Bohong Lyrics

Are you looking for Project Pop lyrics for song I Still Know What You Did When You Bohong? You’ve come to the right place. I Still Know What You Did When You Bohong is a song played by Project Pop.

Dengarlah sayangku

Janganlah kau bersedih lagi

Aku bisa mengerti mengapa kau memilih

Tuk tinggalkan ku dan pergi dengannya

Sesungguhnya hatiku ingin menahanmu

Kamu jangan pergi, kamu jangan pergi

Sesungguhnya jiwaku bisa gila jika hidup tanpamu

Aku terlalu mencintaimu

Pergilah sayangku

Jangalah menoleh padaku

Aku hanya menangis bahagia

Ku tak mau kau melihat air mataku

Sesungguhnya hatiku ingin menahanmu

Kamu jangan pergi, kamu jangan pergi

Sesungguhnya jiwaku bisa gila jika hidup tanpamu

Aku terlalu mencintaimu

Tidakkah kau sadari (kau sadari)

Dari hari ke hari (memujamu)

Ku memujamu (memujamu)

Manjakanmu dengan spenuh hati

Tetapi yang terjadi

Hancurlah mimpi-mimpi

Tuk dapati dirimu tlah pergi

Sesungguhnya hatiku ingin menahanmu

Kamu jangan pergi, kamu jangan pergi

Sesungguhnya jiwaku bisa gila jika hidup tanpamu

Aku terlalu mencintaimu

Aku terlalu mencintaimu

Aku terlalu mencintaimu